pengen nulis saja pada pagi yang baru dimulai. dari bawah meja belajar, radio tape hitam besar tak henti bernyanyi, lagu barat melankolik. mendayu-dayu dan asyik banget untuk soundtrack ingatan yang berputar ke belakang. tentang kamar kos, dulu setiap mau tidur swaragama juga tak pernah berhenti menjadi musik pengiring dengan lagu barat melo. tentang jogja, setiap sudutnya menyimpan kenangan dan aku selalu rindu. tentang apa pun yang sudah pernah terpahat.
sudah hampir mudik ... aku sudah tak sabar ...
mudik ke manoa
-
waktu aku akan balik ke indonesia dari hawaii tahun 2012, aku sudah
berharap kalau suatu saat akan bisa datang lagi ke pulau cantik ini.
harapan itu teru...
5 years ago
0 komentar:
Post a Comment